Wednesday, December 19, 2007

Dessy Fitri - Mimpi Sedih


Judul Album : Mimpi Sedih
Penyanyi : Dessy Fitri
Tahun Produksi : 1996
Music Director : Yaya Mando
Produser : Handy Wijaya
Produksi : Hemagita Records

Sukses YUNI SHARA merilis ulang lagu MENGAPA TIADA MAAF menginspirasi banyak label untuk merilis album serupa : mendaur ulang lagu era 70an dalam sentuhan modern. Salahsatu yang merilis album seperti itu adalah DESSY FITRI. Menggandeng YAYA MANDO sebagai music director, album ini terdengar beda dari album sejenis yang beredar di pasaran. Meskipun lagu-lagu lama, tapi ketika disuarakan Dessy lagu-lagu itu jadi terdengar modern dan lebih bertenaga. Bahkan pada lagu WHY DO YOU LOVE ME Dessy berhasil membawakan dengan spirit black music yang lumayan kental, lengkingan ala MARIAH CAREY dipertunjukkan Dessy di lagu ini membuat kita nyaris lupa bahwa lagu itu pernah dibawakan dan sangat lekat dengan KOES PLUS. Karena semua lagu sudah dikenal, rasanya enak saja mendengar keseluruhan album ini. Sayangnya album ini tidak begitu laku ketika dirilis. Bisa jadi karena sosok Dessy yang memang lebih berkibar di Malaysia ketimbang di Indonesia.



Track List

1. MIMPI SEDIH
A. Riyanto
2. PERGI UNTUK KEMBALI
Minggus Tahitoe
3. KENANGAN BADAI BULAN DESEMBER
Syech Abidin
4. SABDA ALAM
Ismail Marzuki
5. THE GREATEST LOVE OF ALL
Michael Masser & Linda Creed
6. PILU
Benny Panjaitan
7. MASA BERCINTA
Murry
8. TITIK NODA
Barce Van Houten
9. KISAH SEDIH DI HARI MINGGU
Tonny Koeswoyo
10. WHY DO YOU LOVE ME
Yok Koeswoyo




WHY DO YOU LOVE ME

The time has gone
And now we must be apart
The memories is still in my mind
But you have gone
And you leave me alone

Why do you love me
So sweet and tenderly
I'd do everything to make you happy
do do do do..

But now everything
Is only a drean
A dream that never comes
I only wait 'till true love will come

1 comment:

Anonymous said...

Ada yang bisa kasih link albumnya dalam mp3 buat didownload gak? thx ya...