Sunday, May 20, 2007

Nicky Astria - Suka



Judul Album : Suka
Artis : Nicky Astria
Tahun Rilis : 1998

Music Director : Ian Antono
Produser : Hadi Soenyoto
Produksi : HP Records

Distributor : Blackboard

Mungkin karena sukses album sebelumnya yang melejitkan lagu MENGAPA yang notabene diciptakan oleh pencipta lagu dari Malaysia, maka album SUKA ini juga memasang lagu KAU yang diciptakan oleh pencipta yang sama dari Malaysia. Tidak seperti penyanyi lain (semisal Inka Christie, Poppy Mercury, Mayangsari atau Nike Ardilla) yang ketika membawakan lagu Malaysia menjadi sangat berasa Malaysianya, Nicky bisa membawakan lagu Malaysia dengan tetap 'Indonesia' banget, meskipun melodi dan lirik sangat Malaysia. Boleh jadi karena dukungan aransemen IAN ANTONO yang memang sangat klop menangani Nicky. Lagu KAU kembali menjadi hits, disusul lagu SUKA.

Track List:

1. KAU
Ly, Baiduri, Yusak
2. SUKA
Ian Antono & Ali Akbar
3. JALAN PANJANG
Johny Sahilatua
4. SUARA HATI
Anang
5. TAK TERLINTAS
Pay
6. KUPELUK SEPI
Ian Antono & Fajar Budiman
7. AKU DAN CINTAKU
Jockie Soeryoprayogo
8. INIKAH CINTA
Andi Julias & Ipey
9. KETIKA RINDUKU
Jockie Soeryoprayogo & Ali Akbar
10. SEMUA BERGANTI
Pay & Rustam










KAU

Padamu diriku tak pernah coba memahami hatimu
Padamu diriku terlalu membuat kau resah terlalu
Padamu diriku senantiasa mengekang kebebasanmu
Padamu diriku tak ikhlas bernaung dalam percintaan
Engkau terbelenggu...

Padaku dirimu tak pernah menilai kasih dan sayangku
Padaku dirimu sengaja membuatku rasa keliru
Padaku dirimu terlupa betapa kucinta padamu
Padaku dirimu terlalu mengira kesilapanku

Karena kau kau kau terlalu egois
mengapa kau kau kau terlupa romantis
Terlalu kau kau kau menyayangi aku
Sehingga kau kau kau menjadi cemburu

Dikala aku masih menyintaimu
Aku masih setia padamu
Usah engkau gari jemariku untuk cinta suci
Usah biarkan gerun mendekati di jiwamu


No comments:

Post a Comment